(Oleh: Gugus Suryaman, Kendari) Setiap kota punya sejarah masing-masing. Baik yang sudah terbentuk sejak masa kerajaan, era kolonial, hingga disahkan […]
Kategori: Cerita
Pesona Puncak Popalia di Konawe Selatan
TURGO.ID – Puncak Popalia bisa menjadi destinasi pilihan bagi Anda yang ingin menikmati lanskap alam dari ketinggian. Tempat ketinggian ini […]
Masjid Berusia Ratusan Tahun di Kota Baubau, Masigi Ogena
Berkunjung ke Kota Baubau tak lengkap rasanya tanpa menapaki destinasi wisata sejarah Kompleks Benteng Keraton Buton. Dalam kompleks terdapat beberapa situs sejarah yang menarik untuk dilihat, salah satunya Masigi Ogena.
Kasulana Tombi, Tiang Bendera Berusia Ratusan Tahun di Kota Baubau
Menginjakkan kaki di Kota Baubau tak lengkap rasanya tanpa mengunjungi destinasi wisata sejarah Kompleks Benteng Keraton Buton. Dalam kompleks terdapat beberapa situs sejarah yang menarik untuk dilihat, salah satunya Kasulana Tombi.
Tempat Mencari Buah yang Melimpah di Kota Kendari
Sedang berada di Kota Kendari dan ingin mencari aneka buah, mengunjungi Pasar Buah Kendari bisa menjadi solusi. Stok buah lokal dan luar daerah tersedia di tempat ini.
Pantai Toronipa, Tempat Berlibur yang Cocok Bersama Keluarga
TURGO.ID – Garis pantai panjang yang landai dengan hamparan pasir putih menjadi daya tarik Pantai Toronipa. Selain itu, dasar pantai […]
Pesona Kebun Raya Kendari, Lokasi Wisata dan Edukasi
Kebun Raya Kendari merupakan salah satu destinasi wisata Kota Kendari. Berjarak sekitar 14 km dari pusat kota dengan akses jalan yang sangat baik bagi roda dua maupun empat.
Pesona Kali Boro-boro Konawe Selatan
Kali Boro-boro bisa dapat menjadi salah satu alternatif destinasi wisata permandian air tawar yang tak begitu jauh dari Kota Kendari, Sulawesi Tenggara. Hanya berjarak 28 km dari pusat Kota Kendari, tempat ini sudah bisa dinikmati.
Pesona Bukit Tiga Putri di Konawe Selatan yang Instagramable
Bagi yang menyukai berwisata di ketinggian, Bukit Tiga Putri bisa menjadi salah satu destinasi tujuan. Selain menawarkan lanskap alam, tempat ini juga cocok sebagai spot berfoto yang instagramable.
Pantai Nambo, Hamparan Pasir Putih dalam Kota Kendari
Untuk menikmati wisata pantai di Kota Kendari, tak perlu mencarinya terlalu jauh sampai ke luar kota. Di dalam ibu kota provinsi Sulawesi Tenggara ini sudah terdapat pantai yang representatif untuk berlibur. Hanya berjarak 16 km dari pusat kota menyusuri Teluk Kendari di sisi selatan. Lokasinya tepat berada di ujung bibir teluk.
Menikmati Ombak Pantai Batu Gong di Sulawesi Tenggara
Saat berwisata di pantai, salah satu objek yang menarik dinikmati adalah ombak. Menikmati gelombang dan deburannya hingga ke tepi pantai merupakan hal yang dapat dilakukan saat bermain ombak.
Pulau Senja, Tempat Wisata yang Tenang di Konawe Selatan
Pulau Senja bisa menjadi jawaban bagi yang menginginkan berwisata dengan suasana tenang. Di destinasi pantai ini sangat jauh dari suasana ramai. Tanpa seorang pun yang menghuni lokasi tersebut. Hanya ada laut, pulau, pantai, tebing, dan pepohonan.